Tutorial : How To Compress Image Before Upload To Server in Android (Simple Way)







Sering kali saat membangun sebuah aplikasi yang membutuhkan upload gambar ke server,kita dihadapi kendala karena ukuran gambar terlalu besar dan akan memakan kouta internet serta memori server.untuk mengatasi itu kamu harus mengecilkan ukuran gambar terlebih dahulu dari sisi android sebelum dilempar ke server.



Alur dalam mengecilkan gambar yaitu gambar di ambil dari gallery, lalu akan di kecilkan ukurannya dan barulah di upload.



Untuk mengecilkan gambar di aplikasi android, kamu harus memasukan code berikut ini di dalam function click button upload gambar :







Variabel String "filePath" ini menampung path url letak folder gambar yang berada dalam memori handphone,setelah itu sistem akan membuka file pada function FileOutputStream dan mengecilkannya dengan size dan format yang di tentukan.

Apabila kamu memiliki ide atau cara lain, mba juragan siap menerima ilmu pengetahuan kamu dan akan mempostingnya.

Silahkan beri komentar pada kolom yang sudah disediakan,Terima Kasih

Share this

Related Posts

Previous
Next Post »